MEMILIKI ruangan yang
terorganisir akan membuat hidup lebih mudah dan mengurangi stres.
Menurut penyelenggara profesional Rachel Strisik, sebuah rumah jangan
mengabaikan ruang dapur dan ruang anak untuk bermain. Pada akhir pekan
setidaknya memotivasi diri membereskannya dalam waktu sekitar 20 menit.
Dapur
1.Bersihkan kulkas dengan membuang item yang tidak perlu atau tidak lagi digunakan.
2.Tempatkan produk terpisah berdasarkan kategori seperti bumbu, jus dan bahan olahan.
3.Jika Anda memiliki sejumlah kontainer kecil untuk yogurt, tempatkan dalan sebuah kotak yang mudah dijangkau.
4.Tempelkan label pada rak di dalam kulkas, agar anak Anda mudah mengambil sendiri camilannya.
Ruang anak
1.Pilih buku atau mainan yang masih terpakai. Barang yang jarang digunakan bisa disumbangkan.
2.Mengurutkan item ke dalam kategori jenis dan ukuran buku serta mainan.
3.Agar anak Anda mudah mengakses buku dan mainannya, gunakan wadah
tanpa tutup dan tempatkan di rak bawah. Serta tambahkan label pada wadah
untuk memudahkan penyortiran dan pengorganisasian.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar